Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-0821 (Softcopy SK-303)
Collection Type Skripsi
Title Analisis dukungan teknologi informasi terhadap penerapan inisiatif knowledge management: studi kasus PT FIF
Author Genta Moerita;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2010
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-0821 (Softcopy SK-303) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 28316
Skripsi ini membahas tentang dukungan yang diberikan oleh teknologi informasi (TI) terhadap penerapan inisiatif knowledge management (KM) di PT FIF. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif dan bertipe studi kasus. asil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa teknologi informasi memiliki peran yang sangat penting dalam memudahkan penerapan inisiatif knowledge management di PT FIF. Teknologi informasi di PT FIF tidak hanya berperan sebagai pendukung operasional bisnis namun juga merupakan enabler bagi terlaksananya knowledge management di dalam perusahaan, terutama dalam mendukung proses transfer pengetahuan yang dapat diakses oleh karyawan tanpa dibatasi oleh ruang dan waktu