Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2710
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Manajemen dan analisis data untuk katalog informasi pada sistem (Information Governance (IGov) Bank Indonesia
Author Tazki Anida;
Publisher Depok : Fak. Ilmu Komputer, 2017
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2710 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 45654
ABSTRAK

ABSTRAK Nama : Tazki Anida Program Studi : Sistem Informasi Judul Kerja Praktik : Manajemen dan Analisis Data untuk Katalog Informasi pada Sistem Information Governance (IGov) Bank Indonesia Laporan ini memaparkan pelaksanaan kerja praktik yang penulis lakukan selama 10 minggu, yaitu mulai tanggal 12 Juni 2017 hingga 18 Agustus 2017. Penulis melaksanakan kerja praktik di Bank Indonesia, tepatnya pada Departemen Pengelolaan Sistem Informasi, Divisi Arsitektur Enterprise. Dalam kerja praktik ini, penulis ditempatkan pada Unit Fungsi Arsitektur Informasi dan berperan sebagai Data Analyst untuk proyek Sistem Information Governance. Secara umum, pekerjaan yang diberikan kepada penulis berkaitan dengan analisis data guna mengembangkan katalog informasi Bank Indonesia agar sesuai dengan standar internasional keamanan informasi. Kata Kunci: Arsitektur Enterprise, Kerja Praktik, Data Analyst, Keamanan Informasi