Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-3298
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan Aplikasi Marketplace Peminjaman Sebagai ProdukUtama AdaTeman
Author Valerysa Regita;
Publisher Depok: Fkultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2020
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-3298 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 47602
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama : Valerysa Regita NPM : 1606875900 Program Studi : Ilmu Komputer Judul Kerja Praktik : Pengembangan Aplikasi Marketplace Peminjaman Sebagai ProdukUtama AdaTeman Dokumen ini adalah laporan hasil dari kerja praktik yang telah ditempuh penulis di PT Cahaya Kreasi Bangsa yang dilaksanakan tanggal 10 Juni 2019 hingga 8 September 2019. Penulis memiliki peran sebagai User interface and user experience designer intern. Penulis menjalani kerja praktik di product design, yang memiliki scope pekerjaan seputar research, design dan pengembangan aplikasi utama sebagai produk utama PT Cahaya Kreasi Bangsa. Penulis memiliki pekerjaan utama untuk melakukan redesign, usability testing. Selain tugas utama tersebut, penulis juga memiliki tugas lain seperti memperbaiki bug design yang ada, serta melakukan dokumentasi mengenai exact flow yang dibuat oleh penulis. Kata kunci: AdaTeman, UI UX Designer