Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number T-0372 (Softcopy Scan T-0006)
Collection Type Tesis
Title Perancangan sistem informasi berbasis pengetahuan studi kasus: PT. AGDS
Author Sofyan Hadi;
Publisher Jakarta : Pascasarjana MTI UI, 2003
Subject Knowledge-based systems (Computer science)
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
T-0372 (Softcopy Scan T-0006) ;;;;;;;; TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 4870
AGDS adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang Solusi Dokumen, yang mengharuskan business strategy=nya mengarah pada pemanfaatan teknologi informasi. Pada perkembangannya, dokumen saat ini sulit dipisahkan dengan pemanfaatan teknologi informasi. Dokumen sekarang ini tidak lagi hanya berupa kertas-kertas atau document hadcopy, tetapi juga telah berkembang menjadi berbagai tipe file dan format. Berbagai dokumen tersebut disimpan dalam media yang tergantung pada penggunaan teknologi informasi. Sperti perusahaan IT yang lain, AGDS banyak mengalami masalah karena sering pindahnya karyawan. Masalah ini timbul karena tidak adanya dokumentasi dan serah terima yang lengkap antara karyawan yang pindah dan karyawan yang menggantikannya. Sedangkan karyawan baru dituntut memiliki ke ahlian yang mendekati karyawan yang pindah. Sehingga sangat diperlukan adanya dokumentasi pengalaman, cerita sukses dari seluruh karyawan sehingga bila suatu saat karyawan tersebut pindah, ilmu dan pengalamannya masih ada dalam basis pengetahuan perusahaan. Hal inilah yang melatar belakangi perlunya membuat Sistem Informasi Berbasis Pengetahuan di AGDS. Dengan perkembangan teknologi informasi saat ini memungkinkan dibangunnya Sistem Informasi Berbasis Pengetahuan yang dapat digunakan untuk menyimpan dan mengelola pengetahuan yang ada pada karyawan, sehingga bisa di akses dengan mudah oleh seluruh karyawan dalam jaringan AGDS. Tesis ini akan membahas bagaimana merancang Sistem Informasi Berbasis Pengetahuan di AGDS sehingga mampu mengumpulkan, mengelola dan menyebarkan pengetahuan yang ada dalam karyawan kepada karyawan lain yang membutuhkannya dalam rngka meningkatkan pelayanan terhdap pelanggan. r.+46 gbr.
Favorite
Developing an Information Management System for Efficien Operation
Author: Chun-Kyong Leetae-Keun Park; | Publisher:
[Remove]
Reasoning by symmetry and function oerdeing in finite model generation, Hal. 226-240
Author: Gilles Audemard; Belaid Benhanmou; | Publisher: Proceedings : Automated deduction CADE-18, 18th International conference on automated deduction Copenhagen, Denmark, July 2002
[Remove]
Term position ranking: some new test results, Hal. 66-76
Author: E. Michael Keen; | Publisher: SIGIR'92 : proceedings of the fifteenh annual informational ACM SIGIR conference on Research and development in information retrieval, Copenhagen, Denmark June, 21-24, 1992
[Remove]
The whole intenet user's guide
Author: Krol, Ed.; | Publisher: O'Reily, 1992
[Remove]