ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama : Bona Sidjabat Program Studi : Sistem Informasi Judul : Pengembangan Automatic Meter Reading (AMR) PT PLN Batam Penulis melaksanakan Kerja Praktik selama 30 hari kerja pada periode Juli – Agustus 2012. Pada PT PLN Batam, bidang perkerjaan yang difokuskan adalah manajemen pengembangan Automatic Meter Reading (AMR) yang saat ini juga menjadi konsentrasi Divisi Sistem Teknologi Informasi karena masih belum sempurna dalam kinerja pengoperasiannya, serta banyak terjadinya kerusakan perangkat. Dalam laporan ini akan dipaparkan berbagai nilai-nilai yang didapat selama pelaksanaan, dan juga kesimpulan yang dapat ditarik. Kata kunci: AMR, GSM, PSTN, Aisystems, meter, APP