Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-0941 (Softcopy SK-422) Source code SK-344
Collection Type Skripsi
Title Model implementasi infrastruktur server central authentication server untuk keperluan single sign on : studi kasus Universitas Indonesia
Author Muhammad Mishbah;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2011
Subject Single Sign On, Central Authentication Service
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-0941 (Softcopy SK-422) Source code SK-344 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 34269
Telah dilakukan penelitian tentang sebuah model implementasi infrastruktur server Central Authentication Service (CAS) untuk keperluan Single Sign On (SSO) dengan studi kasus implementasi di Universitas Indonesia. Penelitian berguna sebagai rekomendasi umum untuk menerapkan CAS sebagai solusi SSO dilihat dari sisi server. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa server CAS yang ideal untuk diimplementasikan di UI harus dapat melakukan fungsi SSO, otentikasi berdasarkan satu dan beberapa database, memiliki fitur organisasi aplikasi klien, serta memiliki perangkat keamanan yang memadai berupa koneksi Secure Socket Layer (SSL), enkripsi password, dan fungsi Single Sign Out (SSOut). Hasil penelitian ini melengkapi penelitian berbeda yang membahas model implementasi infrastruktur klien CAS untuk keperluan SSO dengan studi kasus implementasi di UI.
Favorite
Sample survey methods and theory: volume 1 methods and applications/ Morris H. Hansen
Author: Hansen, Morris H.; | Publisher: London: New York: 1953
[Remove]
Dokumentasi PassNet 1.0 sebagai acuan dalam pengembangan PassNet.4.0
Author: Satrio Wibisono; | Publisher: Depok: Fakultas Ilmu Komputer UI, 2014
[Remove]
Pola kecendrugan dalam penerapan arsitekture sebagai peta jalan menuju realisasi strategi teknologi informasi
Author: Budi Yuwono | Publisher: JURNAL ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI, Vol. 6 No. 1 September 2006 : 20-26
[Remove]
Analisis Dan Pengembangan Sistem Rekam Medis Elektonik Klinik DR. Hartoyo Berdasarkan Permasalahan Pengguna Dengan Pendekatan Design Cience Research
Author: Alghifari Taufan NugrohoFitri Handayani Muhammad Mudrik; | Publisher: Depok:Fasilkom UI,2022
[Remove]
Analisis Sentimen dan Pemodelan Topik Ulasan Pengguna Aplikasi Mobile: Studi KAsus Aplikasi Android Traveloka
Author: Muhammad Shofwan Amrullah; | Publisher: Jakarta : Program Studi Magister Teknologi Informasi Fasilkom UI, 2022
[Remove]
Electronic Commerce: from vision to fulfillment 3rd ed.
Author: Awad, Elias M.; | Publisher: Upper Saddle River, NJ;Prentice-Hall;2002
[Remove]
Trus applet untuk antarmuka smartcard
Author: Istofani API Diany; | Publisher:
[Remove]