Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-1279 (Softcopy KP-838)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan mobile approval dashboard untuk situs intranet PT Colliers International Indonesia
Author Steffi Melinda;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2011
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-1279 (Softcopy KP-838) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 35048
ABSTRAK

Kerja praktik telah dilaksanakan oleh penulis selama 10 (sepuluh) minggu pada PT Colliers International Indonesia, perusahaan jasa konsultansi properti yang telah berkembang di Asia Pasifik. Penulis diposisikan sebagai pegawai magang Divisi IT (Information & Technology) dan ditugaskan untuk mengembangkan mobile approval dashboard (perantara persetujuan mobile) untuk situs intranet perusahaan menggunakan framework Yii. Sistem memiliki fitur untuk melakukan persetujuan atas beberapa jenis proses bisnis. Pengembangan dilakukan secara iteratif untuk mencapai hasil yang memuaskan. Pada akhir kerja praktik, situs versi mobile telah berhasil dikembangkan dan sistem yang dihasilkan sudah diujicoba. Masih terdapat beberapa kekurangan pada sistem, yaitu notifikasi email untuk beberapa modul persetujuan, karena kurangnya waktu pengembangan.