Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-1444 (Softcopy KP-1005
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Implementasi otomasi document capture dengan menggunakan IBM datacap
Author Febriya Hotriarti Psalmerosi;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2012
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-1444 (Softcopy KP-1005 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 39270
ABSTRAK
br.>

iii ABSTRAK Dokumen ini merupakan laporan yang menjelaskan tentang kegiatan kerja praktik (KP) yang dilaksanakan oleh Febriya Hotriati Psalmerosi, mahasiswa semester 7 Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, yang bekerja di PT Mitreka Solusi Indonesia. Kerja Praktik (KP) dilaksanakan penulis sejak 11 Juni 2012 sampai 20 Juli 2012. Laporan ini disusun oleh penulis untuk diserahkan kepada fakultas. Pekerjaan penulis selama KP adalah melakukan implementasi otomasi document capture dengan menggunakan IBM Datacap. Proses untuk melakukan implementasi otomasi ini meliputi page identification, mengimplementasikan business process rule, pembuatan error message dan interface, dan pengecekan validasi terhadap business process rule. Otomasi document capture ini bertujuan untuk memudahkan user untuk memasukkan data ke dalam database. Hasil pekerjaan yang dilakukan penulis akan digunakan oleh pegawai Direktorat Jenderal Pajak. Demikianlah laporan ini disusun sebagai bagian dari ketentuan kelulusan mata kuliah KP