Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-3497
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Perancangan desain interaksi aplikasi klinik periksa berbasis mobile pada PT Periksa Solusi Indonesia
Author Khansa Khairunisa Putri;
Publisher Depok:Fasilkom UI,2021
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-3497 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 48868
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama Khansa Khairunisa Putri NPM 1806185424 Program Studi Sistem Informası Judul Laporan Perancangan Desain Interaksi Aplikasi Klinik Periksa Berbasis Mobile Pada PT Periksa Solusi Indonesia Laporan ini membahas pengalaman kerja praktik (KP) penulis sebagai UI/UX Designer Intern Tempat kerja praktik penulis berada pada PI Periksa Solusi Indonesia yang merupakan perusahaan B2B (Business to Business) dan menyediakan layanan cloud berbentuk perangkat lunak guna menjadi solusi untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan di Indonesia. Kerja praktik ini dilakukan selama 8 minggu mulai dari 21 Jum 2021 hingga 13 Agustus 2021 Selama periode kerja praktik berlangsung, penulis telah mendokumentasikan flow aplikasi serta merancang ulang tampilan antarmuka dari aplikasi klinik periksa Untuk melaksanakan pekerjaan, penulis menggunakan teknologi seperti Microsoft Teams, Figma, Lucidchart, dan Notion. Penulis mendapatkan banyak pengalaman serta pembelajaran baru dalam lingkungan kerja yang bersifat fast-pore. Beberapa diantaranya adalah kerja sama dengan tim, komunikasi, berempati dengan pengguna, serta manajemen diri dan waktu selama bekerja secara remote Dalam laporan ini akan disampaikan mengenai proses pencarian kerja praktik, deskripsi kerja praktik, teknologi yang digunakan, analisis terkait pelaksanaan kerja praktik, kendala yang dialami, kesimpulan serta saran dari pelaksana kerja praktik Kata kunci User Experience: User Interface: E-Health, Periksa Solusi Indonesia, Kerja Praktik, UI/UX Designer,