Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-2084 (Softcopy SK-1566)
Collection Type Skripsi
Title Pengembangan Morphological Analyzer Bahasa Indonesia Informal Menggunakan Finite-State Transducer (FST)
Author Muhammad Salman Al Farisi, I Made Krisna Dwitama;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer UI, 2023
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-2084 (Softcopy SK-1566) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 51290
ABSTRAK Penulis 1 : I Made Krisna Dwitama Penulis 2 : Muhammad Salman Al Farisi Program Studi : Ilmu Komputer Judul : Pengembangan Morphological Analyzer Bahasa Indonesia Informal Menggunakan Finite-State Transducer (FST) Pembimbing 1 : Dr. Ika Alfina, S.Kom., M.Kom. Pembimbing 2 : Arawinda Dinakaramani, S.Kom., M.Hum. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan morphological analyzer pada Aksara agar dapat melakukan pemrosesan bahasa Indonesia informal. Metode yang digunakan pada Aksara adalah rule-based menggunakan finite-state trans- ducer dengan compiler bernama Foma. Adapun komponen yang ditingkatkan adalah komponen tokenizer, lemmatizer, dan POS tagger. Untuk menguji peneli- tian ini, dibuatlah sebuah gold standard yang terdiri dari 102 kalimat dengan 1434 token. Hasil pengujian memperlihatkan bahwa penelitian ini berhasil memiliki pen- ingkatan akurasi tokenisasi sebesar 4.6% dari Aksara v1.1. Untuk tahapan lemati- sasi pada kasus case sensitive terjadi peningkatan akurasi sebesar 11.82%. Evaluasi POS tagging juga berhasil mengalami peningkatan pada nilai F1-Score sebesar 14% dibandingkan dengan Aksara v1.1. Kata kunci: Bahasa Indonesia informal, finite-state transducer, morphological analyzer, Uni- versal Dependencies, Foma