Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-0586 (Softkopi KP-153) (SCKP-45)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan store client-server untuk aplikasi mobile device di PT Intercitra Prima Integrasi/ Christiono
Author Christiono;
Publisher Depok: Fakultas ilmu komputer UI, 2004
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-0586 (Softkopi KP-153) (SCKP-45) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 7371
Store Client-Server untuk Aplikasi Mobile Device adalah suatu aplikasi yang memungkinkan seorang costumer pada toko makanan siap saji untuk melakukan pemesanan makanan dan minuman dengan mempergunakan mobile device. Kendala dalam proses bisnis yang berjalan pada saat transaksi pada suatu toko makanan siap saji dilakukan adalah masalah antrian pada kasir atau counter yang disebabkan oleh banyaknya konsumen yang akan melakukan transaksi. Dengan mempergunakan sistem Store Client-Server maka costumer dapat melakukan pemesanan makanan dan minuman dari tempat duduknya tanpa perlu mengantri pada counter toko. Laporan kerja praktek ini menjelaskan mengenai proses yang dialami oleh penulis selama pembuatan sistem Store Client-Server yang meliputi tahapan analisa, perancangan, implementasi, dan evaluasi dari sistem.