Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi (JIKI) Vol. 3 No. 2 Juni 2010
Collection Type UI-ana Indek Artikel
Title Pengenalan dan pencarian posisi robot: studi kasus pencarian sumber kebocoran gas
Author Dhiemas R.Y.S., Ferdian Jovan., M. Sakti Alvissalim, dan Wisnu Jatmiko
Publisher Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi (JIKI) Vol. 3 No. 2 Juni 2010 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 32025
Implementasi algoritma particle swarm optimization (PSO) pada robot untuk pencarian sumber kebocoran gas memerlukan pengetahuan informasi posisi dari setiap robot. Penggunaan kamera memungkinkan untuk mendapatkan informasi poisis robot yang lebih absolut dan akurat dibandingkan dengan perangkat pencari informasi posisi lainnya. paper ini memaparkan suatu metode yang akan digunakan untuk mencari posisi robot. Metode yang diajukan menggunakan beberapa teknik pengolahan citra, seperti color filtering dan blobs filtering guna mengenali dan memperoleh posisi robot. Berdasarkan eksperimen yang telah dilakukan, metode ini mampu menentukan posisi absolut robot sehingga ia dapat menyediakan informasi posisi robot dalam implementasi algoritma PSO.