Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-1764 (Softcopy KP-1326)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Penerapan customer relationship management untuk melaksanakan program corporate social responsibility dalam rangka menjalankan good corporate governance
Author Dadang Eko Budi Utomo;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer UI, 2014
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-1764 (Softcopy KP-1326) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 42224
ABSTRAK

ABSTRAK Nama : Dadang Eko Budi Utomo Program Studi : Sistem Informasi Judul : Penerapan Customer Relationship Management Untuk Melaksanakan Program Corporate Social Responsibility Dalam Rangka Menjalankan Good Corporate Governance Laporan kerja praktik untuk fakultas berikut ini menjelaskan tentang pelaksanaan kerja praktik oleh penulis selama dua bulan di PT Bank Syariah XYZ. Selama kurang lebih 4 bulan penulis melakukan proses pencarian tempat kerja praktik yang sesuai dengan mata kuliah yang sudah pernah diambil oleh penulis. Pada pelaksanaan kerja praktik, penulis bergabung dengan divisi Corporate Service & Communication. Dalam divisi tersebut, penulis mendapatkan tugas melakukan review proposal lembaga mitra dan dokumentasi event syariah, NPB (Nota Pembayaran Biaya) & memo pembayaran, news syariah, pengecekan content promosi dengan maintenance content web syariah pada lembaga mitra, press release event produk untuk peningkatan branding. Pelaksanaan kerja praktik dilalui penulis dengan lancar, meskipun ada beberapa kendala. Tujuan kerja praktik yang telah tertulis dalam kerangka acuan kerja praktik telah tercapai dengan baik dan tepat waktu. Kata Kunci: Kerja praktik, review proposal, press release, maintenance content.