Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2909
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan proyek Rinna pada PT. Microsoft Indonesia
Author Valentia Kania P.A.;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2018
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2909 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 46441
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama Valentina Kania P. Artari Program Studi Ilmu Komputer Judul Pengembangan Proyek Rinna pada PT Microsoft Indonesia Laporan ini membahas kegiatan kerja praktik pada Tim Rinna yang telah dilaksanakan oleh penulis di PT Microsoft Indonesia. Penulis melaksanakan kerja praktik sebagai Software Engineer Intern, yang bertugas mengembangkan fitur- fitur kemampuan Rinna. Penulis menyelesaikan kerja praktik dalam waktu 10 minggu efektif dalam rentang tiga bulan, mulai dari 4 Juni 2018 hingga 31 Agustus 2018. Selama kerja praktik, penulis menyelesaikan empat tugas utama yang meningkatkan kemampuan Rinna sebagai kecerdasan buatan dalam bentuk chat bot LINE. Penulis banyak belajar hal baru selama kerja praktik, seperti pengalaman bekerja di lingkungan korporasi teknologi, berkomunikasi jarak jauh secara efektif, dan membangun produk chat bot secara umum. Kata kunci Software Engineer Intern, Rinna, chat bot