Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number T-0457 (Softcopy T-0076)
Collection Type Tesis
Title Pengembangan metode penentuan bobobt awal jaringan neural fuzzy-LVQ dalam ruang Eigen untuk peningkatan derajat pengenalan aroma
Author Teguh Pribadi Arsyad;
Publisher Depok: Pascasarjana Fak. Ilmu Komputer UI, 2004
Subject Fuzzy automata
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
T-0457 (Softcopy T-0076) 04/10346 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 8777
ABSTRAK

Sistem penciuman Elektronik dikembangkan untuk mengatasi ketergantungan terhadap penciuman manusia. Sistem Penciuman Elektronik ini dibangun dengan memanfaatkan algoritma Fuzzy Learning Vector Quantization (FLVQ) untuk proses klasifikasinya. Penelitian ini akan mencoba dua metode baru yang dikembangkan yaitu pemilihan bobot awal jaringan dari vektor rata-rata setiap kelas aroma dan melakukan pengenalan di ruang eigen. Berdasarkan percobaan yang dilakukan, ternyata bahwa kedua metode baru tersebut mampu meningkatkan derajat pengenalan aroma. Pada pengenalan terhadap aroma yang terdiri dari campuran 2 zat dengan sistem 8 maupun 16 sensor akurasinya mencapai lebihd ari 98%. Sedangkan pada pengenalan aroma yang terdiri dari campuran 3 zat, akurasi sistem 8 sensor sekitar 80% dan sistem 16 sensor mencapai lebihdari 94%.