Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-0790 (Softkopi Kp-356) (SCKP-224)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan modul administrasi pasien, penyakit dan staf Medik pada Pusat Kesehatan Mahasiswa Universitas Indonesia
Author Adhe Aries Proatna;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer, 2006
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-0790 (Softkopi Kp-356) (SCKP-224) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 15701
Poliklinik Pusat Kesehatan Mahasiswa Universitas Indonesia (PKM-UI) merupakan salah satu unit pelayanan mahasiswa yang bertugas melayani masalah kesehatan mahasiswa dan memberikan pelayanan untuk masyarakat UI serta masyarakat umum. Laporan kerja praktek ini disusun sebagai laporan dari pelaksanaan kerja praktek yang telah dilakukan penulis pada PKM-UI Depok selama kurang lebih 3 bulan. Dalam pelaksanaan kerja praktek, penulis bertugas untuk mengembangkan sebuah modul administrasi bagi pasien, penyakit pasien dan staf medik. Modul ini berperan dalam mempercepat pelayanan pasien di PKM-UI, memberikan kemudahan dalam proses verifikasi pasien, melakukan pencatatan data penyakit maupun perawatan pasien serta pencatatan data dokter dan perawat. Modul ini tidak dimaksudkan untuk menggantikan medical record pasien. Pencatatan data penyakit pasien hanya ditujukan untuk mempermudah pembuatan laporan berkala PKM-UI. Tahapan-tahapan yang dilakukan penulis dalam mengembangkan sistem mengacu kepada metodologi Waterfall. Tahapan-tahapan yang dilakukan penulis mencakup analysis, design, code, serta test. Penulis menggunakan pemodelan data dengan menggunakan EERD dan pemodelan proses dengan menggunakan DFD. Hasil dari kerja praktek ini adalah Modul Administrasi Pasien, Penyakit dan Staf Medik sebagai bagian dari Sistem Informasi Terpadu PKM-UI. Modul ini juga berperan untuk mendukung Modul Pelaporan dalam menjalankan fungsinya.