Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi (JIKI) Vol. 1 No. 1 Februari 2008
Collection Type UI-ana Indek Artikel
Title Modifikasi algoritma PSO menggunakan sensor gas dan sensor kecepatan angin dalam pencarian sumber kebocoran gas
Author Rusdi Efendi dan Wisnu Jatmiko
Publisher Depok : Fasilkom UI
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi (JIKI) Vol. 1 No. 1 Februari 2008 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 24130
Paper ini menjelaskan kombinasi dari metodologi chemotaxis (menggunakan konsep sensor gas) dan anemotaxis (menggunakan konsep sensor kecepatan angin). Kombinasi dari dua metodologi ini dikenal sebagai Odor-Gated Rheotaxis (OGR). Kombinasi ini akan diterapkan dalam algoritma PSO (Particle Swarm Optimization) untuk memecahkan masalah pencarian sumber kebocoran gas.