Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KA-216 (Softcopy KA-215)
Collection Type Karya Akhir (KA)
Title Perancangan kerangka kerja adaptif untuk strategi sistem informasi yang agile
Author I Wayan Widi Pradnyana;
Publisher Jakarta : Program Studi Magister Teknologi Informasi Fasilkom UI, 2011
Subject Information Systems
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KA-216 (Softcopy KA-215) Indonesia TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 34471
ABSTRAK

Sistem informasi sebagai bagian yang dalam kegiatan bisnis juga diharapkan dapat lebih lincah untuk beradaptasi untuk memberi kontribusi optimum pada bisnis. Dalam pelaksanaannya, sebuah pengukuran terhadap strategi sistem informasi yang agile adalah dapat bervariasi terhadap perbedaan jenis sektor bisnis, dan berkembang seiring dengan dimensi waktu yang memunculkan inovasi-inovasi solusi baru. Berdasarkan hal tersebut, diharapkan adanya suatu kerangka kerja yang adaptif untuk melakukan pengelolaan strategi sistem informasi agar bisa menjadi agile. Yang menjadi hasil penelitian ini adalah sebuah kerangka kerja yang adaptif (adaptive framework) nantinya akan digunakan untuk menghasilkan generasi-generasi sub-kerangka kerja (implementasi). Adapun sub-framework ini digunakan untuk strategi sistem informasi yang agile. Generasi kerangka yang dihasilkan tersebut diharapkan dapat terlaksana secara lebih terpadu dan berkesinambungan. Dalam penelitian ini, dilakukan simulasi satu siklus pelaksanaan adaptasi kerangka keja ini untuk memberi gambaran dan tahapan pembentukan yang agile terhadap strategi sistem informasi. Selain itu dilakukan juga simulasi untuk evaluasi keadaptifan kerangka kerja ini terhadap variasi kondisi.