Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2143 (Softcopy KP-1705)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Penyusunan strategi marketing, analisis kebutuhan dan komunikasi bisnis sebagai bagian dari proses account management terhadap klien digital agency
Author Arifia Ayu Zenitha;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2015
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2143 (Softcopy KP-1705) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 43133
ABSTRAK

ABSTRAK Nama : Arifia Ayu Zenitha Program Studi : Ilmu Komputer Judul Kerja Praktik : Penyusunan Strategi Marketing, Analisis Kebutuhan dan Komunikasi Bisnis sebagai Bagian dari Proses Account Management terhadap Klien Digital Agency Pelaksanaan kerja praktik dilaksanakan di PT Definite Maji Arsana selama 10 minggu terhitung dari tanggal 22 Juni 2015 – 28 Agustus 2015. PT Definite Maji Arasana atau yang kerap disebut dengan Definite adalah sebuah digital agency berlokasi di Jakarta. Penulis ditempatkan di posisi account manager dengan topik kerja menyusun marketing strategy, analisis kebutuhan dan komunikasi bisnis sebagai bagian dari account management terhadap klien digital agency. Selama masa pelaksanaan kerja praktik penulis menghadapi berbagai kendala seperti kurangnya ilmu marketing yang diketahui serta ketidakbiasaan penulis dalam menghadapi klien. Namun di lain sisi, penulis juga mendapatkan banyak pelajaran ilmu yang sangat berharga dan bermanfaat untuk penulis kedepannya. Kata kunci: Definite, digital agency, account management, kerja praktik