Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-0591 (Softkopi KP-158) (SCKP-50)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Sistem manajemen sekolah modul administrasi guru dan registrasi siswa untuk one school one computer' s lab/ Haryani Diah Sitawati
Author Sitawati, Haryani Diah;
Publisher Depok: Universitas Indonesia, 2004
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-0591 (Softkopi KP-158) (SCKP-50) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 7357
Salah satu program kerja Kementrian Komunikasi dan Informasi (KOMINFO) adalah One School One Computer's Lab (OSOL) yang diproyeksikan untuk seluruh Sekolah Menengah Atas dan setingkatnya berupa pemberian komputer beserta jaringannya secara gratis pada sekolah - sekolah tersebut. Upaya pelaksanaan program kerja ini diwujudkan salah satunya dengan pembuatan Sistem Manajemen Sekolah (SMS). Sistem Manajemen Sekolah merupakan suatu sistem informasi yang bertujuan untuk mempermudah proses pengaturan administrasi yang ada di sekolah seperti administrasi siswa, administrasi guru, membantu pengaturan siswa, pelajaran, pelaksaan ujian on-line dan pelaporan baik kepada guru maupun kepala sekolah. Dengan pembuatan sistem ini diharapkan dapat dilakukan optimalisasi pemanfaatan komputer yang telah didistribusikan kepada sekolah - sekolah tersebut. Laporan ini membahas pelaksanaan kerja praktek pada KOMINFO dengan topik pembuatan Sistem Manajemen Sekolah (SMS) bagian modul Administrasi Guru dan Modul Registrasi Siswa. Sistem ini dibangun mengikuti tahapan yang ada pada metodologi waterfall. Tahapan - tahapan yang dilakukan dalam kerja praktek ini adalah tahapan perencanaan, analisis, perancangan, implementasi dan pengujian sistem. Tahapan-tahapan tersebut akan dijelaskan lebih mendetail dalam bab - bab laporan kerja praktek ini.