Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2076 (Softcopy KP-1638)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pembuatan prototipe dashboard tourism and hospitality services
Author Novie Kemala;
Publisher Depok; Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2015
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2076 (Softcopy KP-1638) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 43063
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama : Novie Kamalia NPM : 1206239806 Program Studi : Ilmu Komputer Judul Kerja Praktik : Pembuatan Prototype Dashboard Tourism and Hospitality Services Penulis melaksanakan kerja praktik di PT Telekomunikasi Indonesia Tbk dari 22 Juni sampai 7 Agustus 2015 untuk memenuhi mata kuliah Kerja Praktik (KP) di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI). PT Telekomunikasi Indonesia Tbk merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang telekomunikasi dan jaringan. Selama melaksanakan kerja praktik, penulis membuat prototype dashboard Tourism and Hospitality Services (dashboard THS). Banyak pengetahuan yang diperoleh di mata kuliah, seperti mata kuliah Perancangan dan Pemrograman Web, Rekayasa Perangkat Lunak, dan Sistem Interaksi, yang membantu penulis dalam melaksanakan kerja praktik. Hasil akhir dari kerja praktik yang dilaksanakan penulis selama 6 minggu adalah prototype dashboard THS. Kata kunci: PT Telekomunikasi Indonesia Tbk, prototype, dashboard THS