Call Number | KP-1478 (Softcopy KP-1039) |
Collection Type | Kerja Praktek (KP) |
Title | Pengembangan aplikasi ramadhan guide versi 2 |
Author | Alfandra Tiaputra; |
Publisher | Depok: Fasilkom UI, 2012 |
Subject | |
Location | FASILKOM-UI; |
Nomor Panggil | ID Koleksi | Status |
---|---|---|
KP-1478 (Softcopy KP-1039) | TERSEDIA |
ABSTRAK Nama : Alfandra Tiaputra Program Studi : Ilmu Komputer Judul : Pengembangan Aplikasi Ramadhan Guide Versi 2 Penulis telah melaksanakan kerja praktik selama total enam minggu jam kerja di PT Badr Interactive yang merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pengembangan aplikasi mobile di berbagai platform. Penulis melakukan pengembangan aplikasi berbasis android “Ramadhan Guide Versi 2” yang memiliki fungsi utama untuk memandu pengguna dalam menjalankan ibadah ramadhan, dimana pengembangannya menggunakan web service. Di PT Badr Interactive, penulis berperan sebagai mobile developer yang mengembangkan aplikasi Ramadhan Guide Versi 2. Aplikasi “Ramadhan Guide Versi 2” dapat diselesaikan pada masa akhir kerja praktik dan memenuhi user requirements dari klien. Kata Kunci: Android, XML, JSON, Webservice