Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2398 (Softcopy KP-1951)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Product experience enhancement dengan react dan nodes
Author MGS. M. Rizqi Fadhlurrahman;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer UI, 2016
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2398 (Softcopy KP-1951) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 44215
ABSTRAK

Laporan ini berisi pembahasan mengenai kerja praktik yang dilaksanakan oleh Mgs. M. Rizqi Fadhlurrahman sebagai Software Engineer Intern di AiryRooms. Kerja praktik dilaksanakan selama kurang lebih sembilan minggu dari tanggal 27 Juni 2016 hingga 2 September 2016. Dalam laporan ini, terdapat pembahasan mengenai proses pencarian tempat kerja praktik hingga hasil kerja praktik yang telah diselesaikan oleh pelaksana kerja praktik. Pekerjaan yang dilakukan pelaksana selama kerja praktik adalah meningkatkan experience pada beberapa produk Engineering Team di AiryRooms. Selain itu, pelaksana kerja praktik juga memperbaiki bugs yang ditemukan pada produk tersebut, khususnya pada bagian front-end. Kata kunci: nodejs, pengembangan web, react, redux