Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-0308
Collection Type Skripsi
Title Implementasi Algoritma Quicksort pada PVM (Parallel Virtual Machine)/Marlyn Morina
Author Marlyn Morina,;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 1996
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-0308 96/7204 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 4487
Pengurutan merupakan proses penting yang banyak digunakan sebagai sarana untuk eksekusi algoritma lain yang lebih kompleks. Selain itu juga, untuk memudahkan pembacaan dan analisa suatu laporan dibutuhkan data-data yang sudah terurut. Kebutuhan pengolahan data dan informasi yang lebih cepat semakin dirasa perlu. Penggunaan prosesor cepat pun kadang-kadang masih belum cukup untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Karenanya dilakukan implementasi pada komputer paralel. Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan algoritma quicksort pada jaringan komputer dengan sarana perangkat lunak PVM (Parallel Virtual Machine) dalam tiga cara, yaitu Select-Randomized-Quicksort, Quick Mergesort, dan Randomized-Paralel. Keuntungan implementasi pada PVM adalah tidak perlu mengadakan perangkat keras pararel, karena PVM mampu memanfaatkan jaringan komputer heterogen yang sudah ada sebagai suatu sistem komputer paralel. Jaringan komputer yang digunakan terdiri atas 4 stasiun kerja SUN SPARCstation 1+ yang dihubungkan melalui protokol TCP?IP Ethernet dengan topologi jaringan bus.
Favorite
Analisis kesiapan penerapan knowledge management di direktorat jenderal pendidikan tinggi
Author: Fajar Priyautama; | Publisher: Jakarta : Program Studi Magister Teknologi Informasi Fasilkom UI, 2014
[Remove]
Blexisma: a Distributed Agent Framework For Constructing a Semantic Lexical Database Based on Conceptual Vectors
Author: Lian Tze Lim; | Publisher: PROCEEDINGS The First International Conference on Distributed Frameworks and Applications : DFmA 2008 21-22 October 2008,USM,Penang,Malaysia
[Remove]
Simulation trace-based component performance prediction, Hal. 283-290
Author: J. Jenny Li and J. Robert Horgan; | Publisher:
[Remove]
Embedded programming in Ada/ Theodore F. Elbert
Author: Elbert, Theodore; | Publisher: New York: Van Nostrand Reinhold Co, 1986
[Remove]
Penerapan basis data citra pada sistem pencarian citra berbasis isi: menngunakan fasilitas Java Object Serialization dan menggunakan fasilitas MySQL, page 1-6
Author: Eliza Margaretha; Eka Aditya; Ade Azurat; Maruli Manurung dan Aniati Murni | Publisher: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia
[Remove]
Analisis sistem LAPKER dan dokumentasi sistem ijahzahLN
Author: Argiesta Destantria; | Publisher: Depok: Fasilkom UI, 2010
[Remove]