Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-0918 (Softcopy SK-399) Source code SK--338
Collection Type Skripsi
Title Analisis dan implementasi web service untuk pemenang pengadaan barang dan jasa secara elektronik berbasiskan soap dan rest
Author Annisa Nadya;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2011
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-0918 (Softcopy SK-399) Source code SK--338 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 34193
Kemunculan web 2.0 mendorong semakin berkembangnya teknologi web service. Web service dikembangkan berdasarkan kebutuhan akan sistem yang dapat menunjang pertukaran data antar platform. Dua teknik pengimplementasian web service yang umum digunakan adalah SOAP dan REST. Penelitian ini membahas implementasi web service pemenang pengadaan barang dan jasa elektronik berbasiskan kedua teknik tersebut. Selanjutnya, dilakukan functional testing dan load testing untuk memperoleh perbandingan kualitatif dan kuantitatif dari kedua web service. Hasil testing menunjukkan kedua web service telah berjalan sesuai requirement dan secara umum performa web service berbasiskan REST lebih unggul dibandingkan web service berbasiskan SOAP dalam memfasilitasi pengaksesan data pemenang pengadaan tesebut.