Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-1525 (Softcopy KP-1086)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pembuatan sistem pengendalian proyek dan kegiatan usaha untuk PT. IPMS berbasis web dengan menggunakan symfony framework
Author Raden Agung Yuga Dwitama;
Publisher Depok: Fasilkom UI, 2013
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-1525 (Softcopy KP-1086) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 39359
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama : Raden Agung Yuga Dwitama Program Studi : Sistem Informasi Judul : Pembuatan Sistem Pengendalian Proyek dan Kegiatan Usaha untuk PT IPMS Berbasis Web dengan Menggunakan Symfony Framework. Laporan ini disusun untuk memenuhi salah satu kewajiban mata kuliah Kerja Praktik yang merupakan mata kuliah wajib di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia. Hal-hal yang akan terkait dengan pelaksanaan kerja praktik, deskripsi pekerjaan, kesesuaian pekerjaan dengan materi kuliah, kendala yang ditemui beserta solusinya, dan evaluasi. Pelaksana kerja praktik mengembangkan sistem untuk pemeliharaan dan pengontrolan kegiatan usaha dari salah satu mitra perusahaan PT Industri Telekomunikasi Indonesia yaitu PT IPMS(INTI PINDAD Mitra Sejati). Sistem merupakan sistem yang berbasis web dengan menggunakan salah satu framework php yaitu symfony framework, karena proses implementasi dan pemeliharaan sistem menggunakan framework ini mudah dan aman. Kata kunci : symfony framework, sistem berbasis web, pengontrolan kegiatan usaha