Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2238 (Softcopy KP-1800)
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Improvisasi web portal dan team site Pt Freeport Indonesia
Author Annisa Cahyani Putri;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer, 2016
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2238 (Softcopy KP-1800) TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 43436
ABSTRAK

ABSTRAK Kerja Praktik merupakan salah mata kuliah wajib untuk mahasiswa dan mahasiswi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia. Untuk memenuhi kewajiban tersebut, penulis melaksanakan kegiatan kerja praktik di PT Freeport Indonesia. PT Freeport Indonesia merupakan salah satu perusahaan tambang yang melakukan eksplorasi di wilayah Mimika, Papua. Penulis melaksanakan kerja praktik sebagai business analyst di departemen Management Information Systems (MIS) - Application and Business Improvement khususnya di bagian Business Application. Bersama para business analyst lainnya, penulis melaksanakan kegiatan kerja praktik untuk membantu mengerjakan tugas yang berkaitan dengan proyek improvisasi web portal dan team site PT Freeport Indonesia yang menggunakan Microsoft SharePoint 2010 untuk diganti menggunakan Microsoft SharePoint 2013, serta membantu kegiatan seharihari para business analyst yang berkaitan dengan Microsoft SharePoint. Berbekal dengan pengetahuan yang diperoleh di bangku kuliah, penulis dapat melaksanakan dan menyelesaikan kegiatan kerja praktik di departemen tersebut. Kata Kunci : Business Analyst, Kerja Praktik, Microsoft SharePoint, PT Freeport Indonesia