Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number SK-1566 (Sofcopy SK-1048) Source Code SK-641
Collection Type Skripsi
Title Developing A Personalized Pedagogical Agent Using Felder- Silverman Learning Styles on SCeLE
Author Adrianus;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer, 2017
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
SK-1566 (Sofcopy SK-1048) Source Code SK-641 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 44991
ABSTRAK Nama : Adrianus Program Studi : Ilmu Komputer Judul : PENGEMBANGAN PERSONALIZED PEDAGOGICAL AGENT MENGGUNAKAN TEORI GAYA BELAJAR FELDER DAN SILVERMAN PADA SCELE Hasil uji implementasi SCeLE selama dua tahun terakhir menunjukkan bahwa sistem tersebut masih belum mampu untuk mendukung pembelajaran yang studentcentered. Solusi yang ditawarkan oleh penelitian ini adalah dalam bentuk Pedagogical Agent yang akan mendukung personalisasi pembelajaran. Agent tersebut akan memanfaatkan model gaya belajar Felder-Silverman, SCORM API, serta model Community of Inquiry untuk berfungsi. Setelah dikembangkan, agent tersebut kemudian akan dievaluasi dalam simulasi di sistem yang serupa dengan SCeLE. Hasil evaluasi tersebut menunjukkan bahwa agent tersebut mampu membimbing dan memotivasi para pengguna dalam pembelajarannya. Kata Kunci: Pedagogical Agent, SCORM, Felder-Silverman Learning Style ix