Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number JURNAL SISTEM INFORMASI, Vol. 3 No.2 Oktober 2007
Collection Type UI-ana Indek Artikel
Title Model Otomatisasi Sistem Pelatihan Jarak Jauh: Studi Kasus PT. Mitrasolusi Teknologi Mandiri
Author Darmawan Baginda Napitupulu
Publisher Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
JURNAL SISTEM INFORMASI, Vol. 3 No.2 Oktober 2007 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 24373
Telah dirancang model otomatisasi sistem pelatihan jarak jauh pada PT. Mitrasolusi Teknologi Mandiri. Perancangan model sistem pelatihan jarak jauh dimulai dengan identifikasi sistem yang sudah berjalan saat ini, penentuan strategi dan pola bisnis, arsitektur logis hingga arsitektur fisik dari sistem yang dirancang. Hasil yang diperoleh merupakan gambaran lengkap model otomatisasi sistem pelatihan jarak jauh yang akan diterapkan pada perusahaan yang meliputi arsitektur logis (entitas yang terlibat dan proses-proses yang terjadi) dan arsitektur fisik (teknologi perangkat keras serta perangkat lunak yang dibutuhkan).