Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-2767
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Pengembangan sistem history (rekapitulasi) PT. Amartha Mikro Fintek
Author Sirin Raisa;
Publisher Depok : Fak. Ilmu Komputer, 2017
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-2767 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 45775
ABSTRAK
br.>

ABSTRAK Nama : Sirin Baisa Program Studi : Ilmu Komputer Judul Kerja Praktik : Pengembangan Sistem History (Rekapitulasi) PT Amartha Mikro Fintek Laporan kerja praktik ini berisi penjelasan dan penjabaran hasil dari kerja praktik yang dilaksanakan oleh penulis selama sepuluh minggu, yaitu sejak 12 Juni hingga 25 Agustus 2017. Penulis melaksanakan kerja praktik di PT Amartha Fintek sebagai software engineer intern di bawah naungan divisi IT Operations. Selama masa kerja praktik, penulis bertanggung jawab terhadap pengembangan aplikasi web history atau rekapitulasi database Amartha yang dapat digunakan untuk memudahkan administrator dalam merekap, mengaktifkan notifikasi untuk setiap data baru dan validasi transaksi yang masuk setiap harinya ke database. Penulis bekerja sebagai fullstack engineer dengan memegang frontend dan backend menggunakan teknologi AngularJS dan Google Language. Dengan melaksanakan kerja praktik, penulis mendapatkan ilmu dalam menggunakan teknologi baru , merancang database dengan fitur - fiturnya dan merasakan suasana bekerja di dunia startup. Dengan ilmu – ilmu yang telah dipelajari penulis dapat menyelesaikan aplikasi ini sesuai dengan requirement yang diminta. Kata kunci : AngularJS, Fitur , Aplikasi , Kerja Praktik, Amartha, Sistem Rekapitulasi