Library Automation and Digital Archive
LONTAR
Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Indonesia

Pencarian Sederhana

Find Similar Add to Favorite

Call Number KP-3120
Collection Type Kerja Praktek (KP)
Title Implementasi Software Quality Assurance dalam Pengembangan Arisan Back Office Tool di PT RUMA (Mapan)
Author Fathya Annasya Yuzrin;
Publisher Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2019
Subject
Location FASILKOM-UI;
Lokasi : Perpustakaan Fakultas Ilmu Komputer
Nomor Panggil ID Koleksi Status
KP-3120 TERSEDIA
Tidak ada review pada koleksi ini: 47145
ABSTRAK

ABSTRAK Nama : Fathya Annasya Yuzrin Program Studi : Sistem Informasi Judul : Implementasi Software Quality Assurance dalam Pengembangan Arisan Back Office Tool di PT RUMA (Mapan) Kerja praktik merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus diambil oleh mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia. Perusahaan Mapan dipilih sebagai tempat pelaksanaan kerja praktik dan pelaksana kerja praktik ditempatkan dalam Tim Agent Product dalam Divisi Technology sebagai Software Quality Assurance Intern. Selama periode waktu 10 minggu, pelaksana kerja praktik ditugaskan untuk ikut serta dalam pengembangan Arisan Back Office Tool. Laporan ini berisi hal-hal yang berkaitan dengan pelaksanaan kerja praktik seperti proses pencarian tempat kerja praktik, pekerjaan yang dilakukan, pembelajaran yang didapat, kendala yang dihadapi, serta kesimpulan dan saran terkait pelaksanaan kerja praktik. Kata kunci: Kerja praktik, software quality assurance, software testing, test checklist, Mapan