Call Number | KP-3372 |
Collection Type | Kerja Praktek (KP) |
Title | Eksplorasi Terhadap Pengimplementasian Multi-Companydan PPh 26 pada Aplikasi Care About Tax and Payroll(CATAPA) |
Author | Rindu Salsabilla Chandra; |
Publisher | Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2020 |
Subject | |
Location | FASILKOM-UI; |
Nomor Panggil | ID Koleksi | Status |
---|---|---|
KP-3372 | TERSEDIA |
ABSTRAKNama: Rindu Salsabilla ChandraProgram Studi: Ilmu Komputer Judul: Eksplorasi Terhadap Pengimplementasian Multi-Companydan PPh 26pada AplikasiCare About Tax and Payroll(CATAPA)Setiap mahasiswa di Fakultas Ilmu Komputer UI harus melaksanakan kerja praktik. Penulis memilih perusahaan PT Sumber Cipta Multiniaga (GDP Labs) sebagai tempat pelaksanaan kerja praktik. Penulis ditempatkan dalam tim product sebagai Product Management Intern pada produk Care About Tax and Payroll(CATAPA). CATAPA adalah sebuah Human Resources Information System (HRIS) yang dapat membantu pengelolaan sumber daya manusia pada sebuah perusahaan. Kerja praktik dilaksanakan dalam kurun waktu sepuluh minggu, terhitung sejak tanggal 8 Juni 2020 hingga 14 Agustus 2020. Penulis mendapatkan dua proyek yaitu Multi-Company dan PPh 26. Hasil pekerjaan penulis berfokus pada pengembangan fitur dan fungsionalitas pada dashboard CATAPA. Secara umum, kerja praktik dilaksanakan dengan lancar dan penulis mendapatkan banyak pengalaman yang tidak terlupakan.Kata kunci: Kerja Praktik, Product Management, Human Resources Information System (HRIS), Employee Self-Service, HR system, Multi-Company, PPh 26, Product Development, CATAPA, GDP Labs